DAMPAK BERITA HOAX MENJELANG PILPRES 2024 DI LINGKUNGAN MAHASISWA UNIVERSITAS ESA UNGGUL JAKARTA
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan pandangan mahasiswa terhadap dampak berita hoaks selama pemilihan presiden dan wakil presiden di lingkungan Universitas Esa Unggul. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Temuan dari penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa merasakan dampak dari berita hoaks yang memengaruhi pandangan mereka terhadap proses pemilihan presiden dan wakil presiden. Ketika mereka menemui informasi yang tidak sesuai dengan pemikiran mereka, mahasiswa cenderung melakukan verifikasi. Mereka mengevaluasi berita yang mereka terima sebagai dasar dalam menilai calon presiden dan wakil presiden. Mahasiswa juga menyadari bahwa banyaknya berita hoaks di media sosial memengaruhi pembentukan pandangan mereka dan pemilihan calon pemimpin negara.
Kata Kunci : Berita Hoax, Media Sosial, Opini, Pemilu, Dampak Bertia Hoax, Mahasiswa
References
Akmelia Rizki, F., Irsyad Hidayat, M., Cheado, S., Psikologi, F., & Sunan Gunung Djati
Bandung, U. (2021). Pencegahan Berita Hoax di Masyarakat Pedesaan Dengan Menggunakan Metode Edukasi (Issue 57). https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/Proceedings
Akhyar Anshori, Rudianto, & Jehan Ridho Izharsyah. (2023). Dampak Literasi Politik dan Pemilu 2024 Bagi Pemilih Pemula terhadap Pengendalian Informasi Hoax. Jurnal Audiens, 4(1), 86–97. https://doi.org/10.18196/jas.v4i1.8
Febriansyah Putra, & Patra, H. (2023). Analisis Hoax pada Pemilu: Tinjauan dari Perspektif Pendidikan Politik. Naradidik: Journal of Education and Pedagogy, 2(1), 95–102. https://doi.org/10.24036/nara.v2i1.119
Fahrudin, A., & Billah, A. (n.d.). MODELING MANAJEMEN INFORMASI DAN
VERIFIKASI BERITA MENJELANG PEMILU DAN PEMILIHAN 2024: SEBUAH
STUDI PRELIMINARY TENTANG UPAYA MENCEGAH BLACK CAMPAIGN DAN HOAX. www.journal.kpu.go.id
Refbacks
- There are currently no refbacks.