MENINGKATKAN UPAYA MENGURANGI PENGGUNAAN PLASTIK DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL JAKARTA
Abstract
Penelitian ini bertujuan bertujuan untuk mengurangi sampah plastik sekali pakai, menumbuhkan kesadaran mahasiswa untuk hidup lebih sehat, dapat menghemat biaya pengeluaran, mengurangi serta mengatasi adanya pencemaran atau kerusakan lingkungan, dan menjaga keberlangsungan kehidupan di masa depan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantatif, dimana kami melakukan wawancara kepada mahasiswa/I Universitas Esa Unggul Jakarta sebanyak 11 orang. Hasil analisis dari pengolahan data penelitian diketahui bahwa mahasiswa/I menjadi lebih sadar, lebih bijak dalam penggunaan plastik sekali pakai dan dapat mengurangi volume sampah. Kesimpulan yang kita dapat dari penelitian ini adalah dengan menggunakan plastik yang berlebih akan mengakibatkan lingkungan Universita Esa Unggul menjadi tercemar, tidak enak dipandang, menimbulkan berbagai penyakit, dan banyaknya sampah plastic yang menumpuk akan mengakibatkan potensi banjir. Maka dari itu, mahasiswa wajib menerapkan pentingnya meminimalisir penggunaan plastik dan menumbuhkan sikap peduli terhadap lingkungan.
Kata kunci: sampah plastik, mengurangi, mengatasi, peduli lingkungan.
References
Anindyntha, Firdha Aksari, Dwi Susilowati, dan Setyo Wahyu Sulistyono. “Meningkatkan kesadaran terhadap lingkungan melalui penghematan sampah plastik.” Jurnal Inovasi Pengabdian kepada Masyarakat (JIPEMAS) 4.3 (2021): 351-361
Muis, A. A., Mursalim, N., Nacjmi, N. Y., Setiawan, I., Afdal10, A., & Aziza11, N. (2021). Pemanfaatan Sampah Plastik Dalam Upaya Merawat Lingkungan Guna Menumbuhkan Kreativitas Masyarakat. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat,2(3), 611-617.
Nasution, R. S. (2015). Berbagai cara penanggulangan limbah plastik. Elkawnie: Journal of Islamic Science and Technology, 1(1), 97-104.
Purwaningrum, P. (2016). Upaya mengurangi timbulan sampah plastik di lingkungan. Indonesian Journal of Urban and Environmental Technology, 8(2), 141-147.
Refbacks
- There are currently no refbacks.