PERUNDUNGAN DALAM LINGKUP PENDIDIKAN TINGKAT SMA

Nurbaiti Nurbaiti, Farieq Kamil, Ahmad Syeha, Zaqiyah Zaqiyah, Bernadino Christiawan, Rizta Febrinatasya, Delvin Andreas, Nabila Octaviani, Dhenisa Putri Hazar, Nazwa Salsa Nayla, Azriel Syahrizal Dharmawan

Abstract


Maraknya kasus perundungan yang terjadi pada saat ini, dapat mempengaruhi pola pikir, Kesehatan mental, dan perilaku dari suatu tindakan buruknya sebagai pelaku. dan sebagai korban dalam kasus yang dialaminya. perundungan terjadi di dalam ruang lingkup Pendidikan, memiliki dampak yang berpengaruh besar terhadap keberlangsungan hidup korban. Serta dampak dari masalah dan pengaruh yang ada terhadap diri pelaku yang dapat merusak kredibilitas dalam diri pelaku. Tujuan penelitian ini, untuk mengetahui seberapa besar dampak perundungan yang terjadi dalam ruang lingkup Pendidikan pada jenjang sekolah menengah atas. Perilaku perundungan tersebut dapat menimbulkan dampak buruk terhadap korban dalam kegiatan pembelajaran siswa/i di sekolah. dari hasil data penelitian yang kami lakukan. dengan cara melakukan penyebaran survey berupa kuesioner dari hasil metode kuantitatif yang disebarkan kepada responden. didapatkan hasil sebanyak 55,6% pernah mengalami perundungan dalam lingkungan sekolahnya. dalam hasil survey yang didapat diketahui hasil, bahwa banyaknya penerimaan dari responden terhadap para korban dan pelaku, memiliki jawaban yang spesifik berdasarkan pengalaman dalam tindakan, atas kejadian yang dialami oleh mereka. Hasil menunjukan mayoritas dari siswa/i memiliki pengalaman dari kasus perundungan di sekolahnya yang berstatus sebagai korban.


Kata kunci : Perundungan, Kekerasan, Pendidikan


References


Humas-Unesa. (n.d.). Bullying Marak di Sekolah, Pakar Psikologi Anak UNESA Ungkap Penyebab dan Solusinya. Universitas Negeri Surabaya. Retrieved December 14, 2022, from https://www.unesa.ac.id/bullying-marak-di-sekolah-pakar-psiko logi-anak-unesa-ungkap-penyeb ab-dan-solusinya

Kasih, A. P. (2021, March 20). 41 persen murid Indonesia alami "bully", Siswa Sma Buat aplikasi atasi trauma.

Arifa, S. N. (2022, July 23). Tentang Perundungan anak di Lingkungan Sekolah dan upaya Mengatasinya Lewat Program roots. Good News From Indonesia. Retrieved December 14, 2022, from https://www.goodnewsfromindo nesia.id/2022/07/23/tentang-per undungan-anak-di-lingkungan-s ekolah-dan-upaya-mengatasinya-lewat-program-roots

says, L. (n.d.). Bullying Dan Ancaman Hukumnya. Irma Devita - Info Kenotariatan dan Pertanahan. Retrieved December 14, 2022, from https://irmadevita.com/2020/bul lying-dan-ancaman-hukumnya

SMP, A. (2022, November 23). Tiga Pihak Yang Terlibat Dalam Kasus Perundungan. Direktorat SMP. Retrieved December 14, 2022, from

https://ditsmp.kemdikbud.go.id/ tiga-pihak-yang-terlibat-dalam- kasus-perundungan/

Zulfikar, F. (n.d.). Bullying di sekolah, Bagaimana Cara Mencegahnya? detikedu. Retrieved December 14, 2022, from https://www.detik.com/edu/seko lah/d-5909105/bullying-di-sekolah-bagaimana-cara-mencegahn ya/amp


Refbacks

  • There are currently no refbacks.