PERAN GENERASI MUDA DALAM MENGATASI PENGARUH FENOMENA HOAX MELALUI MEDIA SOSIAL DI KALANGAN MAHASISWA
Abstract
Penelitian deskriptif kuantitatif berjudul “Peran Generasi Muda dalam mengatasi Pengaruh Fenomena Hoax Melalui Media Sosial di Kalangan Mahasiswa” dilatarbelakangi dengan maraknya penyebaran berita hoax di media sosial. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan kuesioner atau angket dengan menggunakan google forms. Media sosial membawa manfaat bagi banyak orang terutama di kalangan mahasiswa salah satunya yaitu memudahkan berkomunikasi dengan cepat, namun disisi lainnya memberikan dampak negatif yaitu mahasiswa dapat dengan mudah terprovokasi dengan berita bohong atau hoax.
Kata kunci : Media Sosial, Hoax, Mahasiswa
References
Detik News. (2018). Ada Info Gempa 8,1 M dan Tsunami Susulan di Palu, BNPB: Hoax!. . https://news.detik.com/berita/d-4236081/ada-info-gempa-81-m-dan-tsunami-susulan-di-palu-bnpb-hoax
Detik News. (2019). Gara-gara Info Hoax, Warga 2 Dusun di Lampung Tawuran. https://news.detik.com/berita/d-4555408/gara-gara-info-hoax-warga-2-dusun-di-lampung-tawuran
Ginting, J. (2020). SANKSI KERJA SOSIAL SEBAGAI ALTERNATIF BENTUK PEMIDANAAN DALAM SISTEM HUKUM DI INDONESIA. In Law Review: Vol. XIX (Issue 3).
Harahap M. A, & Adeni S. (2020). TREN PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL SELAMA PANDEMI DI INDONESIA. In Jurnal Professional FIS UNIVED (Vol. 7, Issue 2).
KBBI Daring. (2022). Hoaks. https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/hoaks
Kuntarto, & Widyaningsih, R. (2020). MOTIVASI PENYEBARAN BERITA HOAX.
Maghfiroh, R., & Abbas, R. (2020). Studi Komparasi Penyebaran Berita Bohong (Hoax)Perspektif UU ITE dan Hukum Pidana Islam. 154Rechtenstudent Journal 1 (2), , 6(2), 98. https://doi.org/10.24252/kah.v6i2a2
Maksum, C., & Yasin, M. (2017). PENGARUH PELAYANAN, CITRA MEREK DAN HARGA TERHADAP PEMBELIAN ULANG MELALUI KEPUASAN PELANGGAN DAN WORD OF MOUTH.
Masyarakat Telekomunikasi Indonesia. (2019). Masyarakat Telematika Indonesia (MASTEL). https://aptika.kominfo.go.id/2019/07/masyarakat-telematika-indonesia/
Sipahutar, C. M., Poerana, A. F. , &, & Nurkinan, N. (2020). PENGALAMAN KOMUNIKASI CURHAT ANONIM BAGI
Refbacks
- There are currently no refbacks.