PENCEGAHAN BULLYING DI LINGKUNGAN SEKOLAH

Andra Dwi Miranda, Ario Pamungkas, Hardi Suryoningrat, Ridwan Johan Nugroho

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya tindakan bullying yang terjadi di SMK Permata Kemiri dan menemukan metode untuk mengurangi tindakan bully di SMK Permata Kemiri. Metode Penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan survey dan wawancara yang mengambil sample siswa SMK Permata Kemiri sebanyak 21 orang. Hasil penelitian yang sudah di dapatkan bahwa siswa SMK Permata Kemiri pernah mengalami tindakan bully secara verbal. Banyak upaya-upaya yang dilakukan untuk mengurangi bullying, dengan melakukan sosialisasi dan memberikan bentuk nyata akibat melakukan bullying, agar dapat memahami bentuk-bentuk perundangan, dampak bagi korbannya, dan juga bagaimana menghindari bullying, maka akan lebih mudah untuk tidak terjadi lagi bullying.

 

Keywords: bullying, sosialisasi, dampak bullying


References


Handoko, Dhimas Rizky, 2020. Dampak Bullying.

UNICEF, 2018. Cara Membicarakan Bullying dengan Anak Anda (Tips untuk orang tua).

Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia, 2020. Pencegahan dan penanganan kasus perundungan


Refbacks

  • There are currently no refbacks.