DISKRIMINASI BERAGAMA PADA SISWA/SISWI KELAS XI SMK AL MAFATIH

Arini Rahayu, Saddam Hakim, Ahmad Syahr, Shakil Azhar, Junaedi Junaedi, Dendi Muhammad, Nezla Saputra, Niken Amanda, Sharly Saroinsong, Shiska Riani, Nofia Angela

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pemahaman diskriminasi/intoleransi agama yang dipahami oleh siswa-siswi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa cenderung mengalami diskriminasi/intoleransi agama dari teman sebaya mereka. Hal ini dapat dilihat dari adanya perbedaan perlakuan terhadap siswa yang beragama berbeda, serta adanya tindakan diskriminatif. Selain itu, hasil penelitian juga menunjukkan bahwa siswa cenderung kurang memahami pentingnya toleransi antar agama dan tidak menerima perbedaan agama. Oleh karena itu, diperlukan upaya untuk meningkatkan kesadaran siswa-siswi tentang pentingnya toleransi agama dan mengurangi diskriminasi/intoleransi agama di sekolah.

 

Kata Kunci : intoleransi, sebaya, diskriminatif, toleransi


References


Cahyono, T., Pribadi, H., & Suriata, S. (2018). Penerapan Sosiodrama untuk Meningkatkan Toleransi. Jurnal Pengabdian Masyarakat Borneo, 2(1), 14. https://doi.org/10.35334/jpmb.v2i1.409

Depdiknas. (2008). Kamus Besar Bahasa Indonesia PusatBahasa. EdisiKeempat. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Hasyim, Umar. (1979). Toleransi dan Kemerdekaan Beragama dalam Islam sebagai Dasar Menuju Dialog dan Kerukunan Antar Agama. Surabaya : PT. Bina Ilmu.

Jumiatmoko. (2018). Implementasi Toleransi Beragama pada Pendidikan Anak Usia Dini. Sragen : STIT Madina Sragen.

Muawanah. (2018). Pentingnya Pendidikan Untuk Tanamkan Sikap Toleran di Masyarakat.

Supriyanto, H. (2021). Urgensi Nilai Toleransi Di Sekolah. Harianbhirawa.Co.Id. https://www.harianbhirawa.co.id/urgensi-nilai-toleransi-di-sekolah/.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.